Pengunjung Website adalah Dan Jenis Pengunjung ~ Perstarwaw


Waktu:
Tanggal:

Pengunjung Website adalah Dan Jenis Pengunjung

Pengunjung Website atau Blog adalah suatu kunjungan yang di lakukan oleh seorang
pengunjung untuk mengunjungi website,blog yang sesuai relevansi topik pengunjung
yang di cari sehingga pengunjung yang telah mengunjungi website,blog anda
memberikan pageview (halaman yang telah dilihat oleh pengunjung)

atau lebih jelas dan sederhananya pengunjung website adalah orang yang berkunjung
pada website atau blog.

Pengunjung itu ada berbagai macam tipe :

1. Pengunjung baru (new visitor)
yaitu pengunjung baru dan belum pernah berkunjung ke website sebelumnya biasanya
mereka bisa disebut sebagai pengunjung unik karena pengunjung baru pada website.

2. Pengunjung Lama (returning visitor)
Pengunjung lama yaitu pengunjung website yang sudah pernah mengunjungi website
sebelumnya namun mereka bisa pula berkunjung kembali ke website yang sama
sebelumnya jadi mereka di sebut pengunjung kembali (returning visitor)

      Hasil gambar untuk Pengunjung website adalah  

3. Pengunjung yang unik (unique visitor)
pengunjung yang merupakan kunjungan unik yang berasal dari IP (internet protokol)
komputer pengunjung yang berbeda maksudnya mereka benar-benar pengunjung
yang unik dan tidak mempunyai alamat ip address yang sama seperti ini alamat
IP pengunjung website : 125.129.120.670 dan masing-masing pengunjung
mempunyai alamat ip yang berbeda-beda sesuai dengan lokasi, penyedia layanan
internet provider (ISP internet service Provider) misal telkomsel, indosat, xl, telkom
dan merk nama penyedia provider internet lainnya Keterangan alamat ip addrees
itu unik dan berbeda-beda antara satu kartu sim dan provider jasa internet lainnya
sangat sulit sekali mendapatkan alamat ip address yang sama.

4. Pengunjung Robot (robot visitor)
Pengunjung yang tidak dilakukan manusia tapi hasil pemerogramanan secara
khusus agar seolah-olah mempunyai pengunjung yang nyata biasanya
menggunakan aplikasi dan software, serta kode-kode program robot,
dan menggunakan sistem otomatis pengunjung buatan atau pengunjung
robot. biasanya di lakukan oleh programmer, orang ahli dalam program
aplikasi khusus. baik untuk uji coba ataupun yang lain.

5. Pengunjung Organik (pengunjung asli dari google)
Pengunjung organik yaitu pengunjung yang datang dari hasil pencarian
di mesin pencari google dan mengunjungi website resmi dari mesin
pencari google atau search engine bukan melalui direct.

6. Pengunjung Non Organik ( pengunjung bukan melalui pencarian google)
Pengunjung non organik yaitu pengunjung yang berkunjung ke website yang
sumber lalu lintas kunjungan website tidak berasal dari mesin pencari google.

7. Pengunjung Direct ( Pengunjung langsung )
Pengunjung direct adalah pengunjung yang berkunjung secara langsung tanpa
melalui mesin pencari google atau yang lainnya yakni pengunjung berkunjung
secara langsung melalui alamat website langsing misal nya sebagai berikut :
" perstarwaw.blogspot.co.id "  atau saya.com maka pengunjung di katakan
sebagai pengunjung langsung atau direct tanpa adanya perantara.

8. Pengunjung Referring ( Pengunjung Rujukan )
Pengunjung referring adalah pengunjung yang datang berkunjung melalui
situs-situs rujukan misal facebook,twitter,instagram, atau website milik
orang lain yang mengarahkan ke link alamat website yang akan di buka
itu.

-Tujuan Pengunjung berkunjung ke website adalah untuk mencari informasi
atau problematika persoalan yang mereka cari untuk mencari jawaban agar
persoalan topik dari masing-masing pengunjung bisa diselesaikan. Untuk
hanya sekedar berkunjung,Untuk Sekedar mengefans atau ingin jadi fans,
ingin menambah wawasan dan ilmu pengetahuan, ingin menjadil kontak
dengan manusia lain misal di media sosial online seperti faceboo. berkunjung
untuk melihat dan memahami persoalan saja, ada pula yang mengunjungi
berita terbaru. liga sepakbola, dan beberapa kontes perlombaan lainnya
banyak sekali alasan pengunjung untuk mengunjungi website.

Pengunjung sangat menyukai informasi yang di sajikan website kepada
pengunjung yang menarik,relevan,cocok,sesuai,tidak bertele-tele,tepat
informatif, dan tidak berantakan atau harus teratur rapi dan baik. tidak
lupa pengunjung bisa mengingat sesuatu yang terkesan , unik ,berguna
dan bermanfaat tentunya.

Apakah Pengunjung website selalu stabil jumlah pengunjungnya ?
jawabannya : tergantung kalau website terawat dengan baik dan
selalu rajin update informasi terbaru dan menarik maka akan
meningkatkan jumlah pengujung (visitor). dan jika tidak di rawat
dengan baik maka hasilnya sebaliknya pengunjung enggan untuk
mengunjungi website yang dirasa tidak menarik maka hasil
jumlah pengunjung berkurang secara drastis dan berkurang
secara signifikan dan bisa membuat malas untuk membuat blog
lagi itu kendalanya.

Berapakah Jumlah Pengunjung setiap website ?
tidak bisa di pastikan berapa banyak pengunjung website setiap
harinya, tapi walaupun begitu pengunjung website bisa di hitung
dan di perkirakan melalui alat uji jumlah pengunjung atau visitor
dalam waktu tertentu saja dan biasanya di gunakan untuk sampel
data rata-rata jumlah pengunjung tiap hari. semakin populer
website semakin banyak pengunjung kalau tidak populer ya
membuat website sepi pengunjung dan sedikit pengunjung.

Bagaimana cara agar dapat pengunjung banyak ?
dengan membuat website dengan masalah konten atau topik yang
di butuhkan oleh sebagian besar pengunjung saat ini misal
topik ngetrend dimas kanjeng taat pribadi, atau berita terkini.
melakukan berbaggai optimasi seo, judul seo,keyword seo, kata
kunciseo, dan desain yang seo. Melakukan promosi website.
memberi kenyamanan bagi pengunjung, membuat website
menarik perhatian pengunjung. dan lain-lain

Apakah ada hubungan antara pengunjung dan website atau blog ?
tentunya ada mereka saling berinteraksi berhubungan satu sama lain
dalam memberikan dan menerima informasi.

Konten ini di buat oleh perstarwaw

Previous
Next Post »

Featured Posts

Cara Bermain Game Baru Buat Pemula,pro Mirip ROK, Game Age of Apes Monster kera Yang Hebat

 Dalam permain game age of apes disini melihat terdapat beberapa  kesamaan mulai segala hal aspek di game rok, lord mobile dan yang  kali in...